Laga Persegres Gresik United kontra PS TNI |
Kronologi Lengkap Kerusuhan Laga Gresik United vs PS TNI
Senin, 23 Mei 2016 14:14 WIB
Laporan Wartawan Surya.co.id, Bobby Constantine Koloway
TRIBUNNEWS.COM, GRESIK - Laga Persegres Gresik Unitedmelawan PS TNI di Stadion Petrokimi Gresik, Minggu (22/5/2016) dalam lanjutan pekan keempat Indonesia Soccer Championship, diwarnai bentrokan.
Kabarnya kejadian ini diawali dari aksi seorang suporter Persegres yang mencopot spanduk dukungan PS TNI.
Tak terima dengan aksi itu, ratusan suporter PS TNI yang didominasi anggota TNI berbalik menyerang para pendukung Persegres.
Namun berikut ini kronologi bentrok suporter berdasarkan penuturan berbagai sumber Surya.co.id, Minggu (22/5/2016):
- Kedua kelompok suporter ditempatkan terpisah. Suporter PS TNI di sektor enam tribun ekonomi. Sedangkan sektor lima kosong. Ultras berbasis di sektor satu hingga keempat.
- Saat pertandingan baru berjalan dua menit, seorang oknum Ultras berniat mencopot spanduk dukungan PS TNI yang dipasang di sektor lima. Sektor ini dianggap area Ultras untuk yel-yel, koreo, sekaligus memasang spanduk dukungan. Panpel menyebutnya "sektor gerak".
VIDEO : Heboh !!! Detik-detik Terjadinya Bentrokan Antar Supporter Persegres Gresik United - PS TNI (FULL)
Written by: Deni Sufihar
Kumpulan Berita, Info Unik dan Bisnis, Updated at: 10:36:00 AM
0 comments:
Post a Comment